Knives Out, Mencari Dalang Dari Sebuah Misteri Pembunuhan

Juli 06, 2021

Detective Benoit Blanc duduk di tengah sebuah ruang tamu dengan interior yang dipenuhi item-item antik. Menginterview. Sebab Bapak meninggal karena ditusuk. Biasanya sih komentar saya atas film pembunuhan adalah, seperti kaya saat kita semua menonton Scooby Doo. Eh ternyata, pelakunya, orang dekat, orang yang seliweran di sekeliling kita. Sehingga di mata Pak Blanc juga sama. Dia mencurigai semua orang yang ada di keluarga itu. Sebab, secara motif semuanya terkesan sangat kuat dan kematian Bapak memberikan sejumlah fortune kepada mereka semua. 






Mungkin Disukai

0 komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Total Tayangan Halaman